Senin, 15 September 2008

TELUR PALSU




Ini juga postingan dari kakak gw yang didapat dari forum yang dia ikuti. Gw merasa perlu memposting ini karena teman kita Billy beberapa hari yang lalu di Kantek makan telur yang dicurigai juga telur palsu, putih telurnya keras kayak karet, en kunung telurnya berasa aneh banget, katanya Billy, jadi berhati-hati aja kalo makan telur mulai dari sekarang, apalagi telur bulet.

Salam



Antonius


Hati2 yo makan telor bulat mulai sekarang. Kemaren temanku makan soto ambengan di MGK kemayoran juga menemukan telor seperti ini. Yang bagian putihnya agak kuning dan ada layer warna merah. Sayangnya dia ngga foto. Kira2 telor palsu ini bisa dibikin telor dadar or telor ceplok ngga ya.....
Sieun euy dahar endog ayeuna ....
Cheers,



/vivi

Dear all,
Just want to inform aja...telur palsu tidak hanya menyebar di tempat2 kelas menengah ke bawah saja, melainkan sudah ke rumah makan yang notabene pelanggannya orang kantoran.
Hal ini saya alami pada hari ini (15.08.2008) dimana untuk makan siang , saya meminta tolong Ofice Boy untuk membeli makanan di Restoran Padang Salero Jumbo Jl. Timor, dibelakang kantor saya di Plaza BII -Thamrin, yang mana lauknya adalah gulai telur dan kentang balado. Pada saat saya memakan telur tersebut ada kejanggalan pada telurnya, dan ternyata ketika saya perhatikan lebih lanjut...telur tersebut adalah TELUR PALSU. Putih telur tersebut bening seperti karet dan tekstur pada kuning ada garis melingkar beraturan. Masalah ini segera saya laporkan pada pihak Restoran Salero Jumbo untuk ditindaklanjuti. Dan, tak lama kemudian, pelayan Restoran Salero Jumbo mengambil sisa makanan tersebut yang mana ternyata untuk beberapa makanan merekapun pesan juga dari luar (bukan masak sendiri). Kejadian ini saya ceritakan hanya sekedar sharing agar kita lebih berhati-hati apabila mengkonsumsi makanan dari luar (apalagi buat anak-anak kita)...karena belum tentu rumah makan / restaurant yang bagus menjadi jaminan bahwa makanan itu aman. Dan, apabila kita menemukan sesuatu yang janggal pada makanan yang baru kita beli, jangan sungkan-sungkan untuk melapor pada pihak rumah makan tersebut karena bisa jadi mereka sendiri juga kena tipu orang luar yang menyuplai makanan tersebut.Hati2 yo makan telor bulat mulai sekarang.



2 komentar:

Alvin Kusuma mengatakan...

Buset, serem amat yak telor aja ada boongannya. Ckckck
Eniwei, thanks 4 your comment...
Good job bro

Unknown mengatakan...

telor palsu??????
maksudnya th telor ayam yang diapa2in atau bener2 telur buatan manusia yak?????????hehehehe

tambahin penjelasannya lgi dunks ton.....
biar kita2 kgak ketipuw!!!!
klo bisa ama prsoes pemalsuannya gimana...hehehe(ngrepotin ye....)

huh masa blog gw dibilang warnanya menyedihkan c...hihihihi